Sabtu, 15 September 2018

Ukuran & Fungsi Wiremesh

Ukuran Wire Mesh

Kami juga menyediakan ukuran diameter yang beragam untuk Anda. Ukuran tersebut sesuai dengan kebutuhan masing-masing. Misalnya ukuran 6 untuk bangunan biasa dan sebagai penguat dak beton, juga bisa digunakan untuk penguat talud, anak tangga dan kawat bronjong. Kemudian ukuran 8-10 untuk bangunan bertingkat.

Wiremesh

Wiremesh yang kami sediakan ada dua jenis yaitu besi wiremesh yang berupa lembaran dan gulungan. Ukuran standardnya pun berbeda-beda. Biasanya ukuran standard untuk lembaran adalah 2,1 x 5,4 m sedangkan ukuran standard untuk gulungan yaitu 2,1 x 54 m. Untuk diameter wiremesh sendiri terdapat ukuran 4 sampai ukuran 12 biasanya disebut ukuran m4, m5, m6, dan seterusnya. Semakin besar ukuran kawat, maka semakin besar beban yang dapat ditahan oleh kawat tersebut.

Fungsi Wire Mesh

Kegunaan dari wiremesh ini juga sangat beragam untuk diaplikasikan terhadap berbagai macam bangunan misalnya jalan raya, trotoar, jembatan dan lain-lain. Dengan menggunakan wiremesh kita dapat menghasilkan bangunan yang bagus tanpa banyak biaya.


INFO PEMESANAN
HUBUNGI : DERRY DELIAGA

HANDPHONE :
081212533385 - 081807075481(WA)
EMAIL : derry.deliaga@gmail.com

0 komentar:

Posting Komentar